leo indranto's profile

Manfaat Air AC untuk Wajah dan Kesehatan

Manfaat Air AC untuk Wajah dan Kesehatan
Air tidak hanya bisa menghilangkan racun dari tubuh. Tetapi juga bisa mempercantik tampilan kulit. Bagi anda yang gemar minum air putih. Anda disarankan untuk minum 8 hingga 10 gelas air per hari untuk mendapatkan kulit cantik dan juga sehat. Air bisa melembapkan kulit dan juga mencegah tubuh dari dehidrasi. Berikut merupakan manfaat air untuk wajah dan tubuh anda. Yuk simak dengan bersama!
1. Mencegah Keriput
Air bisa membuat kulit terbebas dari kerut wajah. Air mencegah keriput pada kulit dengan cara mempertahankan kelembapan dan juga elastisitas kulit.
2. Melembapkan
Minum cukup air memang sangat penting untuk menjaga tubuh tetap terhidrasi. Ini akan bisa mencegah pengeringan kulit dan juga menjaganya tetap lembut dan lentur.
3. Mengurangi Jerawat
Rendam sepotong kain dengan menggunakan air hangat dan taruh di atas wajah. Ini bisa membantu membuka pori-pori kulit. Dan juga menghilangkan kotoran yang mungkin menyumbat pori-pori kulit. Lakukan cara ini dengan cara teratur untuk mencegah dan juga mengurangi jerawat.
4. Anti-Penuaan
Air merupakan obat terbaik untuk menjaga penampilan kulit agar tetap muda. Ini bisa membantu melembapkan kulit, menjaga elastisitas dan juga mencegah keriput. Air juga menjaga kulit agar tetap bersinar dan cantik
5. Bibir Indah
Minum cukup air merupakan metode yang terbaik untuk menjaga bibir agar tetap terlihat lembut dan indah. Air bertindak sebagai pelembap alami bibir dan juga mencegahnya dari retak.
6. Menghindari Dehidrasi
Dehidrasi disebabkan karena suhu panas yang berlebih, kemudian ketika kita berkeringat, cairan tubuh pun pasti akan berkurang. Penggunaan AC ini akan mengurangi anda dari resiko terkena dehidrasi karena AC menghilangkan suhu panas sebagai penyebab anda keringat.
7. Mengatasi Heatstroke
Heatstroke merupakan keadaan di mana suhu tubuhmu meningkat secara drastis akibat terpapar oleh suhu panas yang berlebih. Penggunaan AC dapat menjadi solusi yang baik untuk menurunkan suhu tubuh dan juga kestabilan suhu tubuhmu. Dari udara dingin yang dikeluarkan oleh AC, suhu tubuh akan sangat cepat kembali normal.
8. Meningkatkan Kualitas Udara
AC mempunyai kemampuan untuk menyaring polusi dan juga bakteri. Kemampuan ini akan meningkatkan kualitas udara di ruangan kita. Kualitas udara yang sangat baik tentunya akan melancarkan dan juga bisa mencegah gangguan pernapasan. Namun ingat, kondisi ini hanya berlaku apabila AC-anda bersih. AC yang kotor justru akan memberikan dampak yang negatif untuk kesehatan anda.
9. Menjaga Suhu Ruang untuk Bayi
Penggunaan AC juga sangat berguna untuk kesehatan pada bayi lho. Bayi tidak bisa mengatur suhu tubuhnya sendiri. Dan di sisi lain AC berperan untuk menstabilkan suhu tubuhnya. Selain itu, tentunya AC akan membuat tidur si kecil akan semakin nyenyak. Dan juga akan mengurangi resiko dehidras, heatstroke, dan juga ruam kulit.
10. Menurunkan Risiko Penyakit Jantung
Dalam sebuah penelitian yang sudah dilakukan. Terungkap bahwa penggunaan AC ternyata sangat bermanfaat. Yaitu untuk menurunkan risiko komplikasi penyakit pada jantung. Hal ini dikarenakan penggunaan AC bisa memengaruhi kebersihan udara dan juga suhu panas berlebih. Jika kamu tinggal di daerah dengan kelembapan yang tinggi. Ditambah suhu udara yang panas pada waktu siang hari. 

Ini bisa membuat kualitas napas menjadi agak berkurang. Alasannya, karena kondisi tersebut bisa menyebabkan stres pada jantung dan juga fungsi kardiovaskular. Sehingga akan meningkatkan risiko serangan jantung.

Demikianlah artikel tentang manfaat air ac untuk wajah. Jika anda memiliki ac dan enggan untuk membersihkannya. Anda bisa menyervice di service ac jogja. Sekian dan terima kasih.
Manfaat Air AC untuk Wajah dan Kesehatan
Published:

Manfaat Air AC untuk Wajah dan Kesehatan

Published:

Creative Fields